Image of Panduan Status Klinis Fisioterapi : dokumentasi proses fisioterapi

Text

Panduan Status Klinis Fisioterapi : dokumentasi proses fisioterapi



Buku ini merupakan panduan penulisan status klinis yang mengacu pada proses fisioterapi. Perkembangan keilmuan yang semakin cepat, perlu diimbangi dengan filosofi praktik fisioterapi yang sesuai serta pendokumentasian yang lengkap dan sistematis. Buku ini disusun semata-mata untuk mempersiapkan mahasiswa fisioterapi sebelum melakukan praktik belajar di klinik atau biasa disebut praktik komprehensif. Selain itu, buku ini juga menjadi penyambung komunikasi antara pendidik dengan praktisi fisioterapi.

DAFTAR ISI
Bab 1 Pendahuluan
Bab 2 Status Klinis Fisioterapi Muskuloskeletal
Bab 3 Status Klinis Fisioterapi Neuromuskuler
Bab 4 Status Klinis Fisioterapi Kardiorespirasi
Bab 5 Status Klinis Fisioterapi Olahraga
Bab 6 Status Klinis Fisioterapi Pediatri
Bab 7 Penutup


Availability

250118615.8 MAK pPerpustakaan (Rak Koleksi Umum)Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
615.8 MAK p
Publisher UKI Press : Jakarta.,
Collation
186 hlm. 21 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786236963142
Classification
615.8
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. 1
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this